Membuat Judul Blog Bergerak Versi 2

Untuk memperindah penampilan halaman blog anda, tidak ada salahnya jika anda juga mengikuti trik berikut ini, yaitu cara membuat judul blog bisa bergerak. Untuk itu silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini :

1. Login ke Blog anda
2. Klik tab Tata Letak
3. Klik Tambah Gadget
4. Pilih HTML/JAVA SCRIPT

Terus COPAS kode berikut :

<script language="javascript">
var rev = "fwd";
function titlebar(val)
{
var msg = "Welcome to My Blog!";
var res = " ";
var speed = 100;
var pos = val;

msg = " |--- "+msg+" ---|";
var le = msg.length;
if(rev == "fwd"){
if(pos < le){
pos = pos+1;
scroll = msg.substr(0,pos);
document.title = scroll;
timer = window.setTimeout("titlebar("+pos+")",speed);
}
else{
rev = "bwd";
timer = window.setTimeout("titlebar("+pos+")",speed);
}
}
else{
if(pos > 0){
pos = pos-1;
var ale = le-pos;
scrol = msg.substr(ale,le);
document.title = scrol;
timer = window.setTimeout("titlebar("+pos+")",speed);
}
else{
rev = "fwd";
timer = window.setTimeout("titlebar("+pos+")",speed);
}
}
}

titlebar(0);
</script>

5. Tulisan yang berwarna BIRU itu ganti dengan Tulisan Judul Blog Kamu
6. Simpan
7. Dan Hasilnya Seperti Judul Blog Ini
8. Selesai

Selamat Mencoba Dan Semoga Bermanfaat..................

Artikel yang Harus Di Baca

5 komentar:

Zippy mengatakan...

Wah, boleh juga nih.
Tapi blog bakal berat gak nih loadingnya..??

NyMasol mengatakan...

keren

Payjo's Blog mengatakan...

:16 TQ boss. bisa jalan

nunasipid mengatakan...

:16 nice

Doni Juliana mengatakan...

thanksss

Posting Komentar